Dalam statistika ada dua statistik yang seringkali dipakai sebagai perbandingan, yaitu rerata dan varians. Jika membandingkan rerata antar dua kelompok kita akan mendapatkan informasi mana kelompok yang memiliki skor lebih tinggi, maka pada uji homogenitas kita akan mendapatkan informasi mana kelompok yang memiliki data bervariasi. Seringkali peneliti kurang memahami hal ini sehingga saya mencoba menulis sedikit mengenai hal ini.
Baca Selengkapnya di sini
The difficulty of literature is not to write, but to write what you mean
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
-
Jika teori yang melandasi hipotesis yang ajukan cukup kuat, namun hasil uji statistik tidak menunjukkan ada hubungan atau perbedaan signifi...
-
Tanya . Pak mohon bantuanya,minta contoh tentang skala konstrak:searah.bipolar,dan erthogonal…mohon bantuanya. Konstrak Bipolar vs Ortogon...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar